PENGARUH SENI TARI TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK KASAR ANAK DI KELOMPOK B TK AL-KAUTSAR KECAMATAN AMPIBABO KABUPATEN PARIGI MOUTONG
Keywords:
Seni Tari, Motorik Kasar Anak, Anak Usia DiniAbstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh seni tari terhadap motorik kasar anak. Jenis penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif eksperimen penelitian ini tentang pengaruh seni tari terhadap motorik kasar anak di kelompok B Tk Al-kautsar desa Ampibabo. Permasalahan dalam penelitian ini adalah kemampuan motorik kasar anak yang belum berkembangan sesuai harapan Dengan melibatkan 10 orang anak yang terdiri 10 anak perempuan, terdaftar pada tahun 2023 Teknik pengumpulan data dilakukan melalui (1) lembar observasi, (2) wawancara dan (3) dokumentasi. Berdasarkan hasil rekapitulasi kemampuan motorik kasar anak sebelum di beri perlakuan seni tari. terdapat 1.833% dalam kategori berkembang sangat baik (BSB), ada 3,667% dalam kategori Berkembang sesuai harapan (BSH), ada 11% dengan kategori Mulai Berkembang (MB), dan ada 38,5% dalam kategori Belum berkembang (BB). Selanjutnya pengelolaan data di lakukan dengan Teknik persentase dan uji t (paired sampel t-tes). Berdasarkan hasil data perhitungan uji t diperoleh bahwa nilai t hitung sebesar -5,095 dengan signifikan 0,01 karna sig